Biaya Kuliah Universitas Negeri Padang 2024 : UKT Jenjang D3, D4 & S1

Biaya Kuliah Universitas Negeri Padang – membahas mengenai besarnya biaya kuliah semua jurusan di Universitas Negeri Padang. Dimana Universitas Negeri Padang menggolongkan biaya studinya menjadi beberapa golongan.

Sesuai dengan namanya, Universitas Negeri Padang atau kerap disebut sebagai UNP merupakan salah satu perguruan tinggi negeri (PTN) di Indonesia. Dimana sebagai PTN, Universitas Negeri Padang tentunya mempunyai banyak peminat.

Oleh karena itu, informasi mengenai bea kuliah Universitas Negeri Padang tentunya dibutuhkan oleh masyarakat dalam negeri terutama di daerah Padang dan sekitarnya. Karena berbentuk PTN, tentunya Universitas Negeri padang menggunakan UKT sebagai sistem biaya kuliahnya.

Pada kesempatan kali ini, Kursiguru akan menjelaskan besaran biaya kuliah UKT di Universitas Negeri Padang beserta informasi akreditasi jurusan UNP. Bahasan lengkap mengenai besaran tarif kuliah semua golongan Universitas Negeri Padang bisa kamu simak di bawah ini.

Akreditasi Jurusan Universitas Negeri Padang

Sebelum membahas lebih lanjut terkait besaran biaya kuliah di Universitas Negeri Padang, di sini penulis akan memberikan gambaran mengenai akreditasi UNP terlebih dahulu. Dimana Universitas Negeri Padang telah mendapat akreditasi dengan predikat A dari pihak BAN-PT.

Untuk nilai akreditasi semua jurusan di Universitas Negeri Padang bisa kamu simak langsung pada tabel berikut ini.

Jurusan UNP PadangJenjangAkreditasi
AkuntansiD3A
Manajemen PerdaganganD3A
Informasi, Perpustakaan & KearsipanD3B
Keperawatan PSDKU PariamanD3B
Manajemen PajakD3B
StatistikaD3B
Tata BogaD3B
Teknik ElektronikaD3B
Teknik ListrikD3B
Teknik MesinD3B
Teknik OtomotifD3B
Teknik PertambanganD3B
Teknik Sipil Bangunan GedungD3B
Teknologi Penginderaan JauhD3B
Manajemen PerhotelanD4A
Pendidikan Tata Rias Dan KecantikanD4A
Teknik Elektro IndustriD4B
Administrasi PendidikanS1A
AkuntansiS1A
Bimbingan Dan KonselingS1A
BiologiS1A
Desain Komunikasi VisualS1A
Ekonomi PembangunanS1A
FisikaS1A
GeografiS1A
Ilmu KeolahragaanS1A
ManajemenS1A
Pend. Bahasa Dan Sastra IndonesiaS1A
Pend. Bahasa InggrisS1A
Pend. BiologiS1A
Pend. EkonomiS1A
Pend. FisikaS1A
Pend. GeografiS1A
Pend. Guru Pendidikan Anak Usia DiniS1A
Pend. Guru Sekolah DasarS1A
Pend. Jasmani, Kesehatan & RekreasiS1A
Pend. Kepelatihan OlahragaS1A
Pend. Kesejahteraan KeluargaS1A
Pend. KimiaS1A
Pend. Luar BiasaS1A
Pend. Luar SekolahS1A
Pend. MatematikaS1A
Pend. Pancasila Dan KewarganegaraanS1A
Pend. SejarahS1A
Pend. Seni Drama, Tari Dan MusikS1A
Pend. Seni RupaS1A
Pend. Sosiologi Dan AntropologiS1A
Pend. Teknik ElektroS1A
Pend. Teknik InformatikaS1A
Pend. Teknik MesinS1A
Pendidkan Teknik OtomotifS1A
Sastra IndonesiaS1A
Sastra InggrisS1A
Teknologi PendidikanS1A
Ilmu Administrasi NegaraS1B
KimiaS1B
MatematikaS1B
Pend. Bahasa JepangS1B
Pend. IPAS1B
Pend. Keagamaan IslamS1B
Pend. MusikS1B
Pend. TariS1B
Pendidikan Teknik BangunanS1B
Pendidikan Teknik ElektronikaS1B
Perpustakaan dan Ilmu InformasiS1B
PsikologiS1B
Teknik PertambanganS1B
Teknik SipilS1B

Dari sejarahnya, Universitas Negeri Padang memang berasal dari perguruan tinggi pendidikan maka tidak heran jika jurusan yang tersedia di UNP sebagian besar berbasis pendidikan guru.

Jenis Biaya Universitas Negeri Padang

Seperti sudah disinggung di atas bahwa biaya kuliah Universitas Negeri Padang menggunakan sistem UKT (Uang Kuliah Tunggal). Artinya jika kamu berkuliah di Universitas Negeri Padang, maka hanya perlu membayar satu jenis biaya perkuliahan yakni UKT tersebut.

Dimana secara garis besar, biaya UKT Universitas Negeri Padang sendiri digolongkan menjadi 5 kelompok. Penentuan kelompok biaya Universitas Negeri Padang akan dilakukan menilai jumlah penghasilan kotor orang tua, jumlah anggota keluarga, kondisi rumah, Pendidikan anak dan lainnya.

Rincian Biaya Kuliah Universitas Negeri Padang

Setelah memahami mengenai pengertian dari biaya Universitas Negeri Padang, selanjutnya kamu tentunya perlu mengetahui besarannya. Dimana rincian biaya kuliah UKT Universitas Negeri Padang atau UNP bisa disimak secara langsung pada beberapa tabel di bawah ini.

UKT Universitas Negeri Padang – D3 & D4

UKT UNP D3 D4

UKT Universitas Negeri Padang – S1

UKT UNP S1 1
UKT UNP S1 2
UKT UNP S1 3
Rincian Biaya Kuliah Universitas Negeri Padang 2021

Jika dilihat pada beberapa tabel di atas, maka dapat dikatakan bahwa besaran biaya kuliah Universitas Negeri Padang tergolong ringan. Namun bila dibandingkan dengan Biaya Kuliah UKT Unimal Aceh, maka besaran biaya kuliah Universitas Negeri Padang akan terlihat besar.

Call Center Universitas Negeri Padang

Jika masih ada pertanyaan seputar pendaftaran masuk ke Universitas Negeri Padang ataupun terkait biaya UKT, maka kamu bisa bertanya secara langsung ke pihak kampus melalui call centernya. Dimana call center Universitas Negeri Padang bisa dihubungi melalui beberapa kontak berikut.

  • Nomor Telepon : 0751 7058692
  • Email : humus@unp.ac.id
  • Fax : 0751 7055628
  • Facebook : @universitasnegeripadang1
  • Twitter : @HumasUnp
  • Instagram : @universitasnegeripadang_unp

Akhir Kata

Sekian bahasan Kursiguru seputar biaya kuliah Universitas Negeri Padang beserta nilai akreditasi semua jurusannya. Semoga dapat membantu peserta didik yang hendak melanjutkan studinya ke Universitas Negeri Padang, baik itu lulusan SMA, MA maupun SMK sekalipun.

Satu pemikiran pada “Biaya Kuliah Universitas Negeri Padang 2024 : UKT Jenjang D3, D4 & S1”

Tinggalkan komentar